Tuesday, September 6, 2011

Spesifikasi dan Harga BlackBerry Dakota

BlackBerry sangat pesat perkembangannya, salah satu yang Blackberry terbaru yaitu BlackBerry Dakota, bagi anda yang mencari harga dan spesifikasinya tepat masuk ke apihyayan blog ini, di blog ini akan membeberkan Spesifikasi dan Harga BlackBerry Dakota.


BlackBerry Dakota adalah ponsel cerdas besutan RIM yang berdiri di atas  BlackBerry OS 6.1  Operating System yang terbaru.

BlackBerry Dakota ini akan hadir dengan dilengkapi layar sentuh bertipe kapasitif berukuran 2.8 inci yang memiliki resolusi 640×480 piksel, kamera 5 megapiksel dengan flash dan kemampuan merekam video HD, full keyboard QWERTY, RAM 768MB dan memori internal 4GB.

Selain itu BlackBerry Dakota juga dihiasi dengan  fitur-fitur konektivitas seperti dukungan NFC, dukungan jaringan 3G,  WiFI, fitur 3G mobile hotspot dan Bluetooth.

Spesifikasi BlackBerry Dakota
-5 megapixel camera with HD video capability as well as the lights flash
-BlackBerry OS 6.1
-768 MB of RAM
-4GB of storage
-3G mobile hotspots
-Wi-Fi
-MicroUSB port
-2.8-inch screen
-Qwerty keyboard
-Touch screen capabilities like the BlackBerry Torch

Harga BlackBerry Dakota 
Untuk informasi tentang Harga BlackBerry Dakota Terbaru masih belum ada sampai sekarang. Jadu, kita tunggu harga resminya ya (Update Harga BlackBerry Dakota)

No comments:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...